Penulis: FX. Rudy Gunawan
Jumlah halaman: iv + 150 hlm
Penerbit: Gagas Media
ISBN: 979-780-001-6
CERMIN ADALAH JUJUR.
CERMIN TAK PERNAH PILIH-PILIH DALAM MEMANTULKAN SUATU OBYEK APAPUN. IA MEMANTULKAN APA ADANYA. SESUATU YANG CANTIK ATAUPUN JELEK. KITA TIDAK BISA MEMILIH SESUATU YANG INGIN KITA LIHAT SAJA DICERMIN. SELAMA SATU OBYEK MASUK DALAM WILAYAH REFLEKSI SEBUAH CERMIN. MAKA OBYEK ITU PASTI MEMANTULKAN CINTRANYA.
TETAPI YANG TERJADI PADA KIKAN JUSTRU SEBALIKNYA. KIKAN MELIHAT WAJAH-WAJAH TANPA BAYANGAN DI CERMIN. MENGAPA SEJUMLAH ORANG TAK BISA DILIHAT DI CERMIN YANG SEHARUSNYA MEMANTULKAN WAJAH MEREKA?
DAN KIKAN PUN MENGGIGIL KETIKA DIRINYA TAK TERPROYEKSI DI CERMIN. KE MANAKAH BAYANGANNYA MENGHILANG?